Karantina Pertanian Banjarmasin Gagalkan Penyelundupan 240 Ekor Kolibri Ninja

Gardaanimalia.com - Karantina Pertanian Banjarmasin bersama Kepolisian Sektor Pelabuhan Trisakti Banjarmasin menggagalkan upaya penyelundupan 240 ekor burung kolibri ninja (Leptocoma sperata). Ratusan burung yang akan dikirim ke Surabaya, Jawa Timur, itu disita petugas karena tidak dilengkapi dengan dokumen resmi yang dipersyaratkan.
"Berkat kerjasama yang baik bersama Polsek KPL Trisakti Banjarmasin, maka upaya penyelundupan ini dapat digagalkan," kata Kepala Karantina Pertanian Banjarmasin, Nur Hartanto pada Rabu (21/7/2021).
Hartanto menambahkan saat ini ratusan burung kolibri ninja itu sudah dilepasliarkan di Kawasan Taman Hutan Raya Sultan Adam yang berada di Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan. Lokasi tersebut dipilih karena kondisi habitatnya dinilai cocok dan memiliki kesamaan dengan habitat kolibri di alam.
Baca juga: Viral Karena Buntuti Pekerja, Harimau Sumatera Dievakuasi BKSDA Sumbar
Sementara itu, Pengendali Ekositem Hutan Muda BKSDA Kalsel, Jarot berharap setelah dikembalikan ke alam burung ini dapat beradaptasi dan berkembang biak dengan baik. Ia juga memaparkan bahwa pelepasliarkan ini merupakan upaya untuk menjaga kelestariannya.
"Burung kolibri ninja memang bukan termasuk jenis yang dilindungi, tapi kita harus menjaga kelestariannya," tutupnya.

Seekor Bekantan Selamat dari Sengatan Listrik di Kalsel
06/09/24
BKSDA Laksanakan Monitoring Populasi Bekantan di SM Kuala Lupak
28/06/24
Menyusuri Peta Buram Habitat Belida Borneo di Sungai Barito (Bagian 3)
25/03/24
Bangkai Penyu Hijau Ditemukan Tak Lengkap, Diduga Dieksploitasi
03/02/24
Jalan Panjang Warga Pulau Sembilan Menjaga Penyu dari Kepunahan
16/01/24
Warga Tapin Kalsel Kedatangan 3 Ekor Beruang Madu
04/07/23
Menjelang Tengah Malam, si Manis yang Melintasi Jalan Berhasil Dievakuasi

FLIGHT: Penyelundupan Burung Kicau sudah Seperti Minum Obat, Tiga Kali Sehari!

Jual Sepatu sekaligus Pipa Rokok Gading Gajah, FS Diringkus Polisi

Harimau dalam Kondisi Cacat Masuk Kandang Jebak di Kabupaten Agam

Bayi Gajah yang Tersesat di Kebun Sawit Dievakuasi ke PLG Minas

Seekor Beruang Madu Terluka Akibat Jerat di Kawasan Konservasi Riau

Kekerasan terhadap Lumba-Lumba di Muna dan Pentingnya Edukasi Masyarakat Terkait Satwa Dilindungi

Dugong yang Tidur, Semoga Tidak Selamanya

Sebanyak 243 Reptil Diselundupkan, 40 Persen di Antaranya Mati

Kasus Berlanjut, Sekarung Sisik Trenggiling Diserahkan ke Kejati Sumut

Berkelana dengan Lensa ala Regina Safri

Burung-Burung Migran di Pantai Sasa dan Masa Depan Mereka

Terisolir di Kebun Sawit, Orangutan Sumatera Dievakuasi ke Hutan Lindung

Bermula dari Berita Viral, Enam Warga Ditangkap karena Bunuh Harimau Sumatera

Pentingnya Satwa Liar bagi Orang Ternate

Biawak Dilindungi dalam Botol Mineral Disita Petugas di Ternate

Dibawa dari Padang, Seekor Kucing Hutan Diamankan di Bakauheni

TNI AL Gagalkan Upaya Penyelundupan Satwa Liar di Selat Malaka

Balai Karantina Gagalkan Penyelundupan Belasan Cica Daun dari Kalimantan

Siamang dan Bekantan Ditemukan di Rumah Warga di Tanjungbalai Sumut
