Polda Jatim Bekuk Penjual Beragam Hewan Dilindungi
3 min read

Belum ada deskripsim Lorem ipsum dolor sit amet, corrupti tempore omnis esse rem.
Gardaanimalia.com - Kepolisian Daerah Jawa Timur berhasil menangkap dua warga, VRW (29) dan SFS (25) di Tulungagung dan Jember terkait kasus penjualan satwa langka dan dilindungi.
Kabid Humas Polda Jatim, Kombes Gatot Repli Handoko dan didampingi Kasubdit Tipidter AKBP Oki Ahadian dan perwakilan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan mengatakan penangkapan ini berawal dari informasi masyarakat.
Selasa (05/10) sekitar pukul 19.30 WIB tersangka VRW diamankan oleh polisi saat berada di rumahnya. Setelah dilakukan pengembangan kasus, polisi kemudian meringkus tersangka lainnya yakni SFS pada Rabu (06/10) pukul 02.15 WIB.
“Mulanya kami mengamankan satu tersangka di Tulungagung. Lalu dari hasil pengembangan yang dilakukan, kami berhasil menangkap tersangka lainnya di Jember,“ ungkap Gatot di Mapolda Jatim, Rabu (13/10).
Dari kedua tersangka tersebut polisi telah menyita sejumlah satwa langka dan lindungi dalam keadaan hidup dan mati.
Di antaranya 1 ekor macan tutul (mati), 2 ekor lutung jawa (hidup), 2 ekor lutung jawa (mati), 2 ekor binturong (hidup), 1 ekor burung rangkong (hidup), 1 ekor landak, 1 ekor musang rase, dan 6 ekor anakan burung rangkong.
Menurut Gatot, seluruh satwa ditangkap di sekitar hutan di Jember. Yang kemudian dijual di Indonesia dengan cara dipasarkan melalui media sosial.
“Satwa ini dari wilayah Jember. Seperti macan tutul ini juga dari Jember. Sistem penjualannya melalui media sosial. Kemudian saling menawarkan dan bekerjasama,” kata Gatot.
Atas perbuatan tersebut, kedua tersangka dijerat Pasal 40 ayat (2) Jo Pasal 21 ayat (2) huruf a, b, dan d Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1990, tentang Konservasi Sumber Daya Alam Hayati dan Ekosistemnya. Dengan ancaman 5 tahun penjara dan denda Rp 100 juta rupiah.
Tags :
landak binturong burung rangkong macan tutul lutung jawa musang rase
Writer:
Pos Terkait

Elang hingga Landak Jawa Dilepasliarkan di Pegunungan Sanggabuana
20/02/25
BKSDA Kalbar Lepasliarkan Kukang di Cagar Alam Raya Pasi
21/10/24
Tujuh Satwa Serahan Masyarakat Dilepasliarkan di TN Gunung Ciremai
21/10/24
Akun Facebook Jual Landak Jawa, BKSDA: Masih Proses Investigasi
26/09/24
Landak Jawa 'Jamet' Berkeliaran di Bandung, Sengaja Dilepaskan Pemiliknya?
19/09/24
Pelihara Satwa Dilindungi, HN Terancam Bui
23/11/23Pos Terbaru

Menyoroti Kaburnya Monyet di BPBD Kabupaten Tangerang dan Pentingnya Kesejahteraan Satwa Liar
Berita
18/04/25
Seri Macan Tutul Jawa: Agung Ganthar Kusumanto, Macan Tutul itu Keren!
Liputan Khusus
16/04/25![[Infografis] Hiu Tutul dan Kemunculannya di Jawa Timur](https://gardaanimalia.cloudapp.web.id/uploads/1744790117_ebae26a40ee2dbd50796.jpg)
[Infografis] Hiu Tutul dan Kemunculannya di Jawa Timur
Berita
16/04/25
Uji Lab Buktikan Keaslian Cula Badak asal Tiongkok yang Disita di Manado
Berita
16/04/25
Seri Macan Tutul Jawa: Mengamati Macan Tutul dari Prau sampai Sanggabuana
Liputan Khusus
15/04/25
Hendak Jual Cula Badak dan "Kerupuk Udang", Empat Tersangka Diringkus Polisi
Berita
15/04/25
Orangutan Terpotret di Jendela Rumah di Thailand, Polisi Rencanakan Investigasi
Berita
14/04/25
Jejak Buaya Muara Pulau Bacan: Didagangkan Hidup-Hidup ke Negeri Singa
Liputan Khusus
14/04/25
Puluhan Anak Penyu Belimbing Dilepas di Pantai Along, Aceh
Berita
11/04/25
FATWA: Evolusi Ubur-Ubur di Danau Kakaban
Edukasi
11/04/25
Gajah Mati di Sawah Warga, Kabel Listrik Ditemukan di Sekitar Lokasi
Berita
11/04/25
Berkarya dengan Visi: Merekam Kekerasan di Balik Topeng
Feature
07/04/25
FATWA: Taring Babirusa dapat Membunuh Dirinya Sendiri!
Edukasi
07/04/25
Bangkai Gajah Ditemukan di Perbatasan Kebun Sawit dan TN Gunung Leuser
Berita
07/04/25
Tiga Opsetan Tanduk Rusa Diamankan saat Arus Balik Mudik
Berita
05/04/25
Seorang Pria Paruh Baya Ditangkap setelah Ketahuan Berdagang Penyu
Berita
26/03/25
Macan Dahan yang Masuk Gudang di OKU sudah Dievakuasi
Berita
26/03/25![Berpacu dengan Kepunahan [3]](https://gardaanimalia.cloudapp.web.id/uploads/1742879417_fd2dc5f16700a5b9fff5.jpg)
Berpacu dengan Kepunahan [3]
Liputan Khusus
25/03/25![Ambulans untuk Harimau Sumatera [2]](https://gardaanimalia.cloudapp.web.id/uploads/1742875241_b9bd802809c6c35df99a.jpg)
Ambulans untuk Harimau Sumatera [2]
Liputan Khusus
25/03/25![Bisnis Cuan Berbalut Kepahlawanan [1]](https://gardaanimalia.cloudapp.web.id/uploads/1742875243_39937082cc8949808434.jpg)
Bisnis Cuan Berbalut Kepahlawanan [1]
Liputan Khusus
25/03/25Bacaan Populer
Baca berita terbaru seputar satwa liar di sini

1
Wajib Tahu! 13 Jenis Biawak Dilindungi di Indonesia
09/03/20
2
Pemilik Kura-kura Impor yang Ditangkap Tipidter Bareskrim Mabes Polri Dijerat UU Karantina Hewan
01/08/18
19800
3
Selundupkan Murai Batu ke Malaysia, Patrum Dihukum 3 Bulan Penjara dan Denda 100 juta
11/10/19
17179
4
5 Jenis Burung Takur Dilindungi di Indonesia yang Masih Diperdagangkan
15/04/21
16777
5
Kenali Jenis Otter yang Tidak Boleh Dipelihara di Indonesia
10/12/20
15365
6
Sering Dianggap Sama, Inilah Perbedaan Rusa dan Kijang
03/08/21
15243
7
Kejanggalan Penangkaran Harimau Benggala Milik Alshad Ahmad
14/01/20
14445
8
Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Nomor P106 Tahun 2018
30/01/19
13969
9
Kenali 4 Jenis Ikan Belida yang Dilindungi
15/03/21
13112
10
Binturong, Musang Besar yang Menjadi Spesies Kunci Ekosistem
07/12/18
12362